Konsep Acara Natal dan Tahun Baru yang seru untuk OMK

Acara natal biasanya dilangsungkan dengan acara tahun baru. Hal ini dilakukan karena tahun baru dan natal hanya berselang seminggu. Acara semacam ini memang sering dilakukan oleh Orang Muda Katolik di seluruh Indonesia. Karena selain momen yang tepat juga suasana yang masih dalam suasana natal menjadikan acara semakin meriah. Acara natal dan tahun baru yaitu acara untuk merayakan hari kelahiran Tuhan Yesus dan sekaligus menyongsong lembaran baru untuk tahun yang baru. Ada beberapa konsep yang akan saya share sebagai referensi untuk kita semua. Karena konsep ini akan menjadikan opsi untuk menggunakan atau mengambil sedikit dari bagian konsep ini. Mari simak hal-hal yang merupakan bagian dari konsep.

1.       Tema
Dalam menyusun sebuah acara kita juga harus memikirkan terlebih dahulu tema yang akan melatarbelakangi acara tersebut. Saran saya ambilah tema yang masih berkaitan dengan natal atau tahun baru, lebih bagus lagi jika keduanya dijadikan satu.

2.       Rundown acara
Ini adalah bagian terpenting yang harus dibuat.  Rundown berisikan tentang kegiatan, waktu kegiatan, serta penanggungjawab kegiatan tersebut. Dalam rundown acara yang dibuat harus sudah matang dan sudah jadi tinggal eksekusi saja. Rundown yang baik akan menghasilkan acara yang baik juga dan juga tepat waktu.

3.       Dekorasi
Dekorasi ruangan akan berpengaruh untuk berlangsungnya sebuah acara. Karena akan menambahkan suasana berbeda dalam suatu acara. Dekorasi harus semua dengan tema yang diangkat dan juga momen yang sedang berlangsung. Jika momennya natal, pilihlah dekorasi yang berkaitan dengan natal. Jadi dekorasi menjadi salah satu bagian utama dalam sebuah acara.

4.       Peserta
Setiap acara pasti ada peserta yang mengikutinya. Peserta acara dilihat dari banyak sedikitnya yang mengikuti acara tersebut. Sangat disarankan untuk mengundang paroki lain dalam membuat sebuah acara. Tujuannya yaitu agar tidak monoton dan menambah kenalan diparoki lain. Hubungan dengan paroki lain pun juga akan semakin baik.

5.       Dana
Dalam setiap acara harus memiliki dana yang tepat, bagaimana dana tersebut didapat dan juga untuk apa saja dana tersebut. Acara yang besar tentu membutuhkan dana yang besar juga. Jadi sebagai OMK kita harus lebi kreatif lagi untuk mengumpulkan dana tersebut.


Sayan akan memberi contoh konsep acara natal untuk OMK di daerahku. Silahkan disimak ya guys,,

Sebelum acara dimulai panitia acara natal dan tahun baru memberitahu peserta untuk membawa kado yang bukan berupa makanan atau apapun yang dapat dimakan, tujuannya yaitu agar kado tersebut dapat menjadi kenang-kenangan dalam acara tersebut. Tanggal 31 desember siang kami berkumpul di gereja tempat berlangsungnya acara tersebut. Panitia sangat sigap dalam mengarah kami peserta yang baru datang. Peserta lalu regristrasi ke bagian penerimaan tamu. Lalu setelah regristrasi mendapatkan nomer bewarna yang bertujuan untuk kelompok kami dalam acara sedangkan hijau untuk kelompok tidur saat menginap. Lalu kami ditempatkan di luar gereja untuk acara pembukaan dan acara unik lainnya. Berikuk saya akan menjelaskan detailnya. Setelah peserta acara dirasa sudah datang semua panita segera membuka acara tersebut. Acara dibuka oleh ketua pelaksana acara dan dilanjutkan dengan ketua omk yang bertempatan. Setelah sambutan sambutan itu, lalu kami diajak untuk mambuat barisan menurut gender, yang cowok sama cowok, sedangkan yang cewek sama cewek. Setelah membentuk barisan, lalu kami menghadap ke arah yang berlawan. Misalnya yang cewek kekanan, yang cowok kekiri. Lalu kami berjalan mundur satu sama lain, sentuhan pertama saat berjalan mundur adalah pasangan kita diacara selanjutnya. Lalu kami menyanyikan lagu “ kau saudaraku” yang bisa dilihat disini. Lagu ini ditujukan agar menjalin suasana yang seru untuk peserta. Setelah itu MC menyuruh pasangan untuk bertanya tentang hal-hal pribadi, misalnya ukuran separu, celana, tanggal lahir, hobi, cita-cita, dan nomer hape (jika boleh :D). Lalu setelah itu kami memaparkan gasil wawancaranya ke teman-teman yang lain. Lalu kami menyanyi lagi dengan beberapa lagu omk dalam bebapa lagu hingga capek sekali. Setelah itu istirahat dan panitia membagikan makanan ringan yaitu kue dan akua. Itu dilakukan kira kira setengah jam samapai kami membuang sampah ke kotak sampah. Lalu kami mendapat arahan dari panitia untuk berkumpul kekelompok masing-masing sesuai warna yang ada dinomer yang dari awal kita terima. Lalu kita disuruh mandi dan lain-lain dalam kelompok tersebut. Kimi kumpul lagi sekitar pukul 7 malam. Setekag itu kami Misa dilanjutkan dengan makan malam bersama umat setempat. Setelah makan selesai, kami berkumpul menjadi satu ruangan untuk kembali membentuk kelompok, tetapi berbeda dengan kelompok yang pertama, yaitu untuk berdiskusi mengenai enomena OMK sekarang ini. Diskusi tersebut lumayan lama karena diikuti oleh beberapa kelompok. Dan satu per satu memaparkan hasil diskusi kelompoknya. Setelah diskusi selesai kami bersiap menyongsong tahun dengan diisi renungan-renungan  oleh suster dan juga frater. Hingga mendekati pergantian tahun, kami diajak keluar perlahan setelah mendapat pencerahan batin, dan berkumpul didepan api unggun yang siat dinyalakan. Kami memanjatkan doa-doa pribadi saat bergantian tahun dimulai, dan setelah itu api unggun dinyalakan semua bernyanyi riang dan bersalaman.



Acara natal biasanya dilangsungkan dengan acara tahun baru. Hal ini dilakukan karena tahun baru dan natal hanya berselang seminggu. Acara semacam ini memang sering dilakukan oleh Orang Muda Katolik di seluruh Indonesia. Karena selain momen yang tepat juga suasana yang masih dalam suasana natal menjadikan acara semakin meriah. Acara natal dan tahun baru yaitu acara untuk merayakan hari kelahiran Tuhan Yesus dan sekaligus menyongsong lembaran baru untuk tahun yang baru. Ada beberapa konsep yang akan saya share sebagai referensi untuk kita semua. Karena konsep ini akan menjadikan opsi untuk menggunakan atau mengambil sedikit dari bagian konsep ini. Mari simak hal-hal yang merupakan bagian dari konsep.

1.       Tema
Dalam menyusun sebuah acara kita juga harus memikirkan terlebih dahulu tema yang akan melatarbelakangi acara tersebut. Saran saya ambilah tema yang masih berkaitan dengan natal atau tahun baru, lebih bagus lagi jika keduanya dijadikan satu.

2.       Rundown acara
Ini adalah bagian terpenting yang harus dibuat.  Rundown berisikan tentang kegiatan, waktu kegiatan, serta penanggungjawab kegiatan tersebut. Dalam rundown acara yang dibuat harus sudah matang dan sudah jadi tinggal eksekusi saja. Rundown yang baik akan menghasilkan acara yang baik juga dan juga tepat waktu.

3.       Dekorasi
Dekorasi ruangan akan berpengaruh untuk berlangsungnya sebuah acara. Karena akan menambahkan suasana berbeda dalam suatu acara. Dekorasi harus semua dengan tema yang diangkat dan juga momen yang sedang berlangsung. Jika momennya natal, pilihlah dekorasi yang berkaitan dengan natal. Jadi dekorasi menjadi salah satu bagian utama dalam sebuah acara.

4.       Peserta
Setiap acara pasti ada peserta yang mengikutinya. Peserta acara dilihat dari banyak sedikitnya yang mengikuti acara tersebut. Sangat disarankan untuk mengundang paroki lain dalam membuat sebuah acara. Tujuannya yaitu agar tidak monoton dan menambah kenalan diparoki lain. Hubungan dengan paroki lain pun juga akan semakin baik.

5.       Dana
Dalam setiap acara harus memiliki dana yang tepat, bagaimana dana tersebut didapat dan juga untuk apa saja dana tersebut. Acara yang besar tentu membutuhkan dana yang besar juga. Jadi sebagai OMK kita harus lebi kreatif lagi untuk mengumpulkan dana tersebut.


Sayan akan memberi contoh konsep acara natal untuk OMK di daerahku. Silahkan disimak ya guys,,

Sebelum acara dimulai panitia acara natal dan tahun baru memberitahu peserta untuk membawa kado yang bukan berupa makanan atau apapun yang dapat dimakan, tujuannya yaitu agar kado tersebut dapat menjadi kenang-kenangan dalam acara tersebut. Tanggal 31 desember siang kami berkumpul di gereja tempat berlangsungnya acara tersebut. Panitia sangat sigap dalam mengarah kami peserta yang baru datang. Peserta lalu regristrasi ke bagian penerimaan tamu. Lalu setelah regristrasi mendapatkan nomer bewarna yang bertujuan untuk kelompok kami dalam acara sedangkan hijau untuk kelompok tidur saat menginap. Lalu kami ditempatkan di luar gereja untuk acara pembukaan dan acara unik lainnya. Berikuk saya akan menjelaskan detailnya. Setelah peserta acara dirasa sudah datang semua panita segera membuka acara tersebut. Acara dibuka oleh ketua pelaksana acara dan dilanjutkan dengan ketua omk yang bertempatan. Setelah sambutan sambutan itu, lalu kami diajak untuk mambuat barisan menurut gender, yang cowok sama cowok, sedangkan yang cewek sama cewek. Setelah membentuk barisan, lalu kami menghadap ke arah yang berlawan. Misalnya yang cewek kekanan, yang cowok kekiri. Lalu kami berjalan mundur satu sama lain, sentuhan pertama saat berjalan mundur adalah pasangan kita diacara selanjutnya. Lalu kami menyanyikan lagu “ kau saudaraku” yang bisa dilihat disini. Lagu ini ditujukan agar menjalin suasana yang seru untuk peserta. Setelah itu MC menyuruh pasangan untuk bertanya tentang hal-hal pribadi, misalnya ukuran separu, celana, tanggal lahir, hobi, cita-cita, dan nomer hape (jika boleh :D). Lalu setelah itu kami memaparkan gasil wawancaranya ke teman-teman yang lain. Lalu kami menyanyi lagi dengan beberapa lagu omk dalam bebapa lagu hingga capek sekali. Setelah itu istirahat dan panitia membagikan makanan ringan yaitu kue dan akua. Itu dilakukan kira kira setengah jam samapai kami membuang sampah ke kotak sampah. Lalu kami mendapat arahan dari panitia untuk berkumpul kekelompok masing-masing sesuai warna yang ada dinomer yang dari awal kita terima. Lalu kita disuruh mandi dan lain-lain dalam kelompok tersebut. Kimi kumpul lagi sekitar pukul 7 malam. Setekag itu kami Misa dilanjutkan dengan makan malam bersama umat setempat. Setelah makan selesai, kami berkumpul menjadi satu ruangan untuk kembali membentuk kelompok, tetapi berbeda dengan kelompok yang pertama, yaitu untuk berdiskusi mengenai enomena OMK sekarang ini. Diskusi tersebut lumayan lama karena diikuti oleh beberapa kelompok. Dan satu per satu memaparkan hasil diskusi kelompoknya. Setelah diskusi selesai kami bersiap menyongsong tahun dengan diisi renungan-renungan  oleh suster dan juga frater. Hingga mendekati pergantian tahun, kami diajak keluar perlahan setelah mendapat pencerahan batin, dan berkumpul didepan api unggun yang siat dinyalakan. Kami memanjatkan doa-doa pribadi saat bergantian tahun dimulai, dan setelah itu api unggun dinyalakan semua bernyanyi riang dan bersalaman. Acara kami lanjut dengan meletakkan lilin-lilin pada sebuah tempat yang berbentuk salib. Sekmen ini akan selalu diingat peserta karena pesannya dapet, yaitu menjadi hisup beru bersama kristus



Setelah menyalakan lilin,  kami tutup dengan doa bersama-sama. setelah itu kami diarahkan untuk memasuki rangan lagi yaitu acara tukar kado. yah walau pun sudah ngantuk, tetapi kami merasa have fun karena seakan hidup kami baru lagi. Setelah itu kami diarahkan untuk tidur. Dengan kelompok dari kartu, kami tidur dirumah warga. Sensasinya memang seperti saat live in, tetapi sebenarnya bukan. Kami tidur dan bangun pagi sekitar jam 6. Karena kami harus mengikuti senam pagi waktu itu. Setelah senam, kami bermain game. game yang sangat seru, panitia penyiapkan sebuah arena yang banyak lumpur, sehingga permukaannya sangat licin. permainannya sangat susah yaitu membawa air dengan wadah air mineral gelas yang dilubangi menjadi lima lubang dengan sudut 72 derajat dan dikasih tali rafia. Kelompok kami jumlahnya 6 orang, ada yang mengisikan air, dan yang lima membawanya ke wadah yang terletak diujung track. Berkotor-kotor ria sangat seru sekali permainan ini. setelah puas bermain kami meliat pertunjukan pensi yang sebelumnya disuruh tiap paroki oleh panitia untuk menyiapkan sebuah pensi. Setelah pensi selesai, kami bersiap mandi dengan kelompok tidur kami, dan bersiap mekan siang sekitar jam 10 an, lalu kami misa penutupan dengan Romo. Acara ditutup dengan sayonara dan bertukar nomor hape, pin BBM dengan teman baru bahkan gebetan baru. Kami pulang kerumah masing-masing. sekian..

Post a Comment

  1. hy nama q edy,, bisa mnt tolong gak,, konsep natal muda mudi apa ya yg menarik

    ReplyDelete

 
Top